Lagu Soundtrack anime attack On Titan yang enak





Soundtrack anime Shingeki no Kyojin yang enak




Soundtrack anime Shingeki no Kyojin yang enak didengar atau di kenal dengan attack on titan - pasti sobat sudah tau kan anime satu ini, sama halnya sebelumnya anime ini juga sempat populer di jepang bahkan di bikin film live actionnya juga, anime ini bercerita tentang Di suatu zaman yang tidak diketahui, umat manusia hampir punah karena sebagian dari umat manusia dimangsa oleh raksasa di beri nama Titan. Umat manusia yang tersisa bertahan hidup di dalam sebuah daerah yang dikelilingi oleh tiga lapis tembok yang bernama (dimulai dari yang terluar) Wall Maria,Wall Rose, dan Wall Sina,masing-masing tembok memiliki tinggi sekitar 50 meter yang tak mungkin diraih Titan yang hanya memiliki tinggi maksimal 15m.

Pada suatu hari tiba2 muncul titan yang tingginya sampai 60 m dan dikenal dengan titan collosal. Karena tubunya besar maka mudah sekali menghancurkan tembok Wall maria. Di saat tersebut titan lainya juga mulai masuk dan mulai memangsa penduduk wall maria. Bahkan tokoh utama Eren ,ibunya  juga meninggal akibat di mangsa titan. Karena hal tersebut. Eren bersumpah untuk menghabisi seluruh Titan yang masih  ada  dengan cara masuk dalam pasukan khusus Scout legion,nah pasukan khusus ini bertugas untuk melindungi penduduk di dalam tembok dari serangan titan walaupun harus mempertaruhkan nyawanya
Berikut ini adalah kumpulan soundtrack attack titan

Guren no Yumiya-linked Horizon

Nah ini merupakan soundtrack opening pertama attack titan. soundtrack ini menurut gue sangat pas sekali dengan animenya mungkin karena iramanya yang enerjik dan semangat

Utsukushiki Zankoku na Sekai

Untuk soundtrack ini bagian ending pertama, lagu ini di bawakan oleh artis bernama Youko Hikasa, lirik lagu yang gue suka
Sono yume wa kokoro no ibasho
Inochi yori kowareyasuki mono
Nando demo sutete wa mitsuke
Mimpi itu adalah tempat semestinya dari hati
Hal yang lebih rapuh daripada kehidupan
Berapa kalipun akan kutemukan yang telah dibuang

Jiyuu no tsubasa

Sama hal yang pertama ini juga lagu dari linked Horizon tapi ini buat soundtrack opening 2 attack titan ,lirik yang gue suka
Nan no tame ni umarete kita no ka nante
ko muzukashii koto wa wakaranai kedo
Tatoe sore ga ayamachi datta to shite mo
nan no tame ni ikite iru ka wa wakaru…
Sore wa rikutsu ja nai
sonzai yue no “jiyuu”!
Untuk apalah terlahir dan seperti itu
Hal yang sulit seperti ini aku tidak mengerti tapi
Misalkan walaupun itu adalah kesalahan
Aku mengerti untuk apa aku hidup
Itu adalah bukanlah teori
Keberadaan alasan dari "kebebasan"!

Great escape

Nah ini soundtrack buat ending 2 attack titan , lirik yang gue suka
Tatoeba sekai ni hikari ga nai to shite
Omae wa omae o mitsuke rareru ka?
Slow motion de utsutta keshiki no
Piisu wo kazoete tsunage rareru ka?
Seandainya tidak ada cahaya yang menyinari dunia ini..
Dapatkah kamu menemukan dirimu yang sebenarnya?
Ketika terjebak dalam pergerakan yang lambat
Dapatkah kamu menghubungkan kepingan pemandangan itu?
 Di atas hanya beberapa lagu soundtrack ost attack titan , masih banyak lagi album dari soundtrack attack on titan ,itu belum termasuk yang season 2

0 Response to "Lagu Soundtrack anime attack On Titan yang enak"

Post a Comment

1. Berkomentarlah Sesuai Judul Diatas Dengan Sopan

2. Dilarang Berkomentar Yang Mengandung Unsur P*rn0grafi dan S4ra.

3. Mohon Maaf Bagi Yang Berkomentar Melampirkan Link Langsung gue akan langsung hapus

4.dilarang mencopas artikel tanpa ijin

matur suwun sobat pembaca